Dalam Rangka Maulid Nabi Muhammad Polres Mukomuko Salurkan Bansos

Bengkulu Post | Mukomuko– Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1444 H/2022 M, Kepolisian Resor (Polres) Mukomuko ,Polda Bengkulu salurkan  Bansos, Rabu, 12 /10/2022

Kegiatan tersebut di pimpin oleh Kabag SDM Polres Mukomuko AKP SYAFRIZAL., di didampingi:

1. Kasat Bimas Polres Mukomuko

2. Ps. Kaurmintu Sat Intelkam

3. Ps. Kaurmintu Sat Bimas

4. Personil Sat Bimas

5. Personil Sat Intelkam, dan

6. Kades Tirta Mulya Sdr. SUPRIANTO beserta perangkat Desa

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan tema “Mewujudkan Generasi Yang Meneladani Akhlak Nabi Muhammad SAW” yang bertempat di Kecamatan Air Manjuto, Rabu, (12/10/2022).

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kabag SDM Polres Mukomuko AKP SYAFRIZAL dengan didampingi:

1. Kasat Bimas Polres Mukomuko

2. Ps. Kaurmintu Sat Intelkam

3. Ps. Kaurmintu Sat Bimas

4. Personil Sat Bimas

5. Personil Sat Intelkam, dan

6. Kades Tirta Mulya Sdr. Supriyanto  beserta perangkat desa

Pada Sambutan Kabag SDM Polres Mukomuko AKP Syafrizal atas nama Kapolres Mukomuko, AKBP Nuswanto, SH, SIK MH mengatakan “Kami sangat bersyukur dapat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan apabila kita bisa memperingati Maulid Nabi kita akan mendapat pahala.”

Paket bantuan sosial puluhan  paket yang disalurkan kepada warga masyarakat Kecamatan Air Manjuto, dengan sasaran anak-anak yatim piatu, dhuafa, fakir miskin, takmir masjid

Paket bantuan sosial sebanyak 150 paket yang disalurkan kepada warga masyarakat Dusun Kerepet, Desa Perampuan dengan sasaran anak-anak yatim piatu, dhuafa, fakir miskin, takmir masjid

Data sasaran penerima Bantuan Sosial secara simbolis di serahkan sbb:

N: TONO

U: 45 Tahun

P: Tidak Bekerja

A: RT. Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto

K: Gagal Ginjal pasca Operasi dan mengidap TUMOR

N: Kosnen

U: 54 Tahun

P : Tidak Bekerja

A : Ds. Tirta Mulya (Sp.5) Kec. Air Manjunto

N: TANU REJO

U: 80 Tahun

P: Tidak Bekerja

A: RT.2 Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto

K: Tinggal menumpang dikebun Sawit warga 

N: SRIYATMI

U: 68 Tahun

P: Tidak Bekerja

A: RT.7 Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto

K: Janda hidup sendiri

Bantuan yang disalurkan oleh Polres Mukomuko berupa BERAS dan MINYAK GORENG

jumlah 10 paket yang di serahkan.

dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 2022 sebagai bentuk Kepedulian POLRI kepada masyarakat yang layak untuk diberikan bantuan dan kepada Kades Tirta Mulya serta perangkat desa telah disampaikan agar masyarakat yang sedang sakit di datakan kemudian disampaikan kepada intansi terkait.

“Penyaluran bantuan sosial ini sebagai bentuk kepedulian Polri khususnya Polres Mukomuko mPolda Bengkulu  kepada masyarakat dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan yang terdampak pasca Kenaikan BBM Subsidi” imbuhnya.

Dala acara ini juga turut hadir para Tokoh Agama dan Ulama Desa, Kepala Desa, Bhabinkamtibmas, dari Desa Tirta Mulya.

Kepala Desa Tirta Mulya, Supriyanto  mengatakan “terimaksih atas waktu dan kesempatanya kepada Bapak Sat Binmas Polres Mukomuko beserta Anggota dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW”

Kegiatan Peringatan ini dapat menjadi sarana untuk menjalin silahturahmi atara Polri masyarakat di Mukomuko dan seluruh rakyat Indonesia.

“Kami berharap mudah-mudahan kehadiran Bapak Sat Binmas Polres Mukomuko  bisa menjadi inspirasi kami selaku warga masyarakat dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan kedepannya hubungan Polri dengan masyarakat bisa terjalin dengan baik” imbuhnya.

Masyarakat setempat menyambut baik kegiatan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW karena dapat mempererat hubungan dengan TNI-Polri dan pemerintah dan juga dapat meringakan dampak kenaikan BBM saat ini.[Abu Razak]

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *