Mukomuko-Bengkulupost.id.– 12 ekor sapi sejenis sapi Bali yang di bagikan oleh Pemerintah Desa Talang Petai Kecamatan V Koto, Kabupaten Mukomuko bertempat di kantor Desa setempat ( 16/9/2022 )
Kepala Desa Talang petai, Martinus dalam sambutannya mengatakan berdasarkan hasil musyawarah Desa tempo hari yang lalu bahwa Dana 20 persen dari Dana Desa tahun 2022 ini bagian dari pada ketahanan pangan kita kita sepakat untuk menunjang perekonomian masyarakat kita sepakat untuk mengembangkan sapi,
Pada hari ini Pemdes Talang petai akan menyerahkan 12 ekor sapi untuk 3 KPM itu nanti secara tehnis pembagiannya kami Pemdes serahkan kepada kelompok masing-masing,harapan kami dari Pemdes sapi tersebut mohon di terima dan secara berkelanjutan sekali lagi kita ucapkan bersukur atas bantuan tersebut.
“Camat V koto Alimuksin.S.Pd.M.AP.dalam sambutannya masyarakat harus bersyukur dan berterima kasih kepada Pemdes telah berhasil menganggarkan DD yang 20 persen untuk ketahanan pangan,saya harap bantuan tersebut agar bisa di manpaatkan dan bisa secara bergulir dan berkelanjutan,bantuan tersebut itu untuk masyarakat sendiri tidak lagi di kembalikan kepada pihak pemerintah,namun bantuan tersebut akan bergulir di desa kita sendiri dan akan di pertanggung jawabkan kepada Pemdes,apa bila sapi tersebut sakit segera di laporkan kepada Pemdes,pemdes segera melaporkan kepada dokter hewan harapan saya bisa berkembang.
drh. Yeni Mirza. Dalam sambutannya ucapan terima kasih kepada Kepala Desa perlu kami sampaikan jumlah sapi yang akan diserahkan kepada kelompok terdiri dari 3 kelompok 1 kelompok terdiri dari 15 orang termasuk ketua, Sekretaris dan Bendahara, ke kami dari Dinas Pertanian kabupaten Mukomuko,ke 12 ekor sapi tersebut sudah kami priksa Alhamdulilah sehat semua kesehatannya karna saat ini sapi-sapi dan kerbau di daerah lain banyak sekali mengelami Penyakit Mulut dan Kuku insya Allah daerah kita memang ada terindikasi penyakit kuku dan mulut namun daerah kita belum ada ada sampai mati,kita harapkan kepada pengurus kelompok apa bila sapi tersebut ada yang sakit kami mohon segera melaporkan,kami siap datang untuk melihat dan mengobati sapi tersebut.
Di tempat yang sama TiM Ahli kabupaten Mukomuko,Portemuan Harahap.ST. memberikan arahan kepada kelompok Penerima Manpaat bibit sapi saya tegaskan sapi tersebut betul-betul di pelihara dengan baik agar bisa berkembang dan bisa berguli tiap tahun nya yang belum dapat tahu ini mudah-mudahan tahun depan kawan yang lain bisa menerima seperti sekarang ini saya sarankan kalau sapi itu sakit segera lapor kepada pemdes atau langsung kepa dokter hewan agar bisa dibantu untuk pengobatannya.
Adapun nama-nama kelompo Penerima Manpaat di Desa Talang Petai :
1.Kelompok.manjuto indah.
Ketua : Darnis
Sek. : Parisal
Ben. : Agusalin.
2.Kelompok sungai nangka.
Ketua. : Maradona
Sek. : Marsam
Ben. : Halik.
3.Kelompok Tunas harapan
Ketua : Arbain
Sek. :Kanda aguskandar
Ben. : Edy.
Acara penyerahan Bibit Sapi Desa Talang sepakat di hadiri oleh Camat,Kasi Ekobang,Pendaping Desa,Tim Ahli Kabupaten Mukomuko dan Anggota BPD.
Laporan: Abu Razak.